BeritaTribun24

Oppo A18 : Smartphone Terjangkau Dengan Fitur Mengesankan

Oppo A18
Oppo A18 : Smartphone Terjangkau Dengan Fitur Mengesankan

Oppo A18 Adalah Salah Satu Smartphone Terbaru Yang Di Rilis Oppo, Menawarkan Spesifikasi Yang Solid Dengan Harga Yang Terjangkau. Perangkat ini di tujukan untuk pengguna yang menginginkan ponsel dengan performa yang handal tanpa harus mengeluarkan biaya besar. Sehingga dengan desain yang menarik dan berbagai fitur fungsional, ponsel ini menjadi pilihan ideal di kelas entry-level. Desain dan layar ponsel ini menjadi salah satu daya tarik utama bagi pengguna yang mencari ponsel dengan tampilan modern dan nyaman di gunakan.

Ponsel ini memiliki desain yang simpel namun tetap elegan. Dengan bodi belakang berbahan plastik yang memberikan kesan kokoh sekaligus nyaman saat di genggam. Sehingga ponsel ini memiliki tepian yang melengkung, membuatnya terasa ergonomis di tangan. Meski berada di kelas entry-level, desainnya tetap terlihat premium dengan finishing matte yang mencegah noda sidik jari menempel dengan mudah.

Maka Oppo A18 juga hadir dalam pilihan warna yang stylish, seperti hitam dan biru, yang menambah kesan modis pada ponsel ini. Layar ponsel menggunakan panel IPS LCD berukuran 6,56 inci, cukup luas untuk memberikan pengalaman visual yang memadai saat menonton video atau browsing. Dan layar ini memiliki resolusi HD+ (720 x 1612 piksel), yang menghasilkan gambar cukup tajam dan jernih walaupun tidak setajam layar Full HD.

Maka teknologi IPS LCD memungkinkan layar menampilkan warna yang cerah dan sudut pandang yang luas, dan nyaman di lihat dari berbagai posisi. Dengan refresh rate standar 60Hz, layar ponsel ini memberikan tampilan yang mulus untuk penggunaan sehari-hari. Meskipun tidak setinggi refresh rate di kelas ponsel flagship. Maka layar ini juga memiliki tingkat kecerahan yang cukup baik Oppo A18.

Oppo A18 Nyaman Di Gunakan Untuk Berbagai Aktivitas Multimedia

Secara keseluruhan kombinasi desain yang ergonomis dan layar yang luas. Membuat Oppo A18 Nyaman Di Gunakan Untuk Berbagai Aktivitas Multimedia serta tugas sehari-hari. Karena ponsel ini di lengkapi dengan spesifikasi yang cukup baik untuk smartphone kelas entry-level terutama di sektor performa dan prosesor. Sehingga ponsel ini menggunakan prosesor MediaTek Helio G35, yang merupakan chipset octa-core berbasis teknologi 12nm. Dan prosesor ini terdiri dari delapan inti Cortex-A53 dengan kecepatan maksimum 2,3 GHz.

Meskipun bukan yang tercepat di kelasnya, Helio G35 di rancang untuk memberikan performa yang memadai untuk penggunaan sehari-hari. Seperti membuka aplikasi, browsing, bermain game ringan, dan multitasking. Maka dengan dukungan RAM 4GB, ponsel ini mampu menangani berbagai aplikasi dengan lancar, meskipun untuk multitasking berat mungkin akan sedikit terasa lag. Karena kinerja prosesor ini sudah cukup baik untuk menjalankan aplikasi sosial media, video streaming, dan game kasual.

Chipset Helio G35 di lengkapi dengan GPU PowerVR GE8320, yang cukup mampu untuk menangani grafis dasar pada game. Meskipun pada game yang lebih berat, pengaturan grafis perlu di turunkan agar pengalaman bermain tetap mulus. Sehingga dari sisi penyimpanan ponsel ini hadir dengan memori internal 128GB, yang cukup besar untuk kelas entry-level. Dengan ruang penyimpanan ini cukup untuk menyimpan banyak aplikasi, foto, video, dan file lainnya.

Selain itu perangkat ini juga mendukung slot microSD hingga kapasitas 1TB. Sehingga memberikan fleksibilitas lebih bagi pengguna yang membutuhkan penyimpanan tambahan. Dan ponsel ini menjalankan sistem operasi ColorOS 13.1 berbasis Android 13, yang menawarkan antarmuka yang intuitif dan beragam fitur menarik. Oleh karena itu colorOS ini di lengkapi dengan berbagai optimisasi perangkat lunak.

Kamera Utama 8MP Yang Di Lengkapi Dengan Fitur AI

Dengan meningkatkan responsivitas ponsel serta menjaga kelancaran kinerja. Seperti fitur RAM Expansion yang memungkinkan penggunaan penyimpanan internal sebagai RAM virtual jika di perlukan. Selain itu fitur seperti Dark Mode dan Super Power Saving Mode turut meningkatkan pengalaman penggunaan serta efisiensi daya. Secara keseluruhan performa ponsel ini cukup baik untuk pengguna yang membutuhkan ponsel fungsional dengan performa stabil. Maka helio G35 memberikan kinerja yang solid untuk penggunaan harian.

Sedangkan kapasitas penyimpanan yang besar dan RAM 4GB cukup untuk kebutuhan multitasking ringan. Meskipun ponsel ini bukan pilihan terbaik untuk pengguna yang menginginkan performa gaming berat. Tetapi ponsel ini memberikan keseimbangan yang baik antara harga dan performa di kelas entry-level. Maka dengan kamera ponsel yang cukup memadai untuk pengguna yang hobi mengabadikan momen sehari-hari. Dan di bagian belakang terdapat Kamera Utama 8MP Yang Di Lengkapi Dengan Fitur AI.

Dan untuk menghasilkan foto yang tajam dan cerah, kamera ini mampu menangkap detail yang cukup baik di kondisi cahaya yang cukup. Sementara itu di bagian depan ponsel ini di bekali kamera 5MP untuk selfie dan panggilan video. Meskipun bukan kamera kelas atas, tetapi hasil foto yang di hasilkan cukup baik untuk keperluan media sosial. Maka ponsel ini menawarkan daya tahan baterai yang impresif, dan membuatnya ideal untuk penggunaan sehari-hari.

Ponsel ini juga di lengkapi dengan baterai berkapasitas 5000mAh, yang merupakan salah satu keunggulan utama ponsel ini. Maka dengan kapasitas sebesar ini ponsel mampu bertahan seharian penuh dengan penggunaan normal. Dan pengguna dapat melakukan berbagai aktivitas seperti browsing, streaming video, bermain game ringan, dan penggunaan aplikasi sosial media tanpa khawatir baterai cepat habis.

Pengisian Daya Ponsel Ini Mendukung Pengisian 10W

Pada penggunaan ringan hingga sedang baterai ponsel ini bahkan dapat bertahan hingga dua hari, tergantung pada bagaimana pengguna mengoperasikannya. Maka ini membuatnya cocok bagi mereka yang sering bepergian atau tidak selalu memiliki akses ke charger. Dan ponsel ini juga di dukung oleh sistem optimisasi daya dari ColorOS 13.1 yang berbasis Android 13. Salah satu fitur yang berguna adalah Super Power Saving Mode.

Sehingga memungkinkan ponsel tetap berfungsi dengan baik meskipun dalam kondisi baterai yang sangat rendah. Mode ini akan membatasi beberapa fungsi untuk memperpanjang daya tahan baterai saat level baterai turun drastis. Selain itu chipset MediaTek Helio G35 yang di gunakan dalam ponsel ini juga terkenal efisien dalam penggunaan daya. Sehingga dapat membantu memperpanjang masa pakai baterai. Maka untuk Pengisian Daya Ponsel Ini Mendukung Pengisian 10W.

Meskipun ini bukan pengisian daya tercepat yang tersedia di pasar saat ini. Tetapi kecepatan pengisian 10W sudah cukup memadai untuk ponsel di kelas entry-level. Dalam praktiknya pengisian daya dari 0% hingga penuh mungkin memakan waktu sekitar 2-3 jam. Tergantung pada kondisi dan penggunaan ponsel selama pengisian. Meskipun tidak memiliki fitur pengisian cepat yang lebih canggih seperti di ponsel kelas menengah ke atas.

Tetapi keandalan baterai besar ponsel ini membuatnya cukup tangguh untuk penggunaan jangka panjang. Dengan kapasitas baterai yang besar dan efisiensi daya yang baik. Ponsel ini menawarkan performa baterai yang andal untuk penggunaan sehari-hari. Untuk konektivitas ponsel ini mendukung jaringan 4G LTE, Wi-Fi, Bluetooth 5.3, dan GPS. Selain itu perangkat ini juga di lengkapi dengan sensor sidik jari di bagian samping dan fitur Face Unlock Oppo A18.

Exit mobile version